Sejarah Desa Birinoa
Pada awalnya desa Birinoa merupakan dusun II Tobe. Areal pemukiman ini terletak di
tengah hutan yang dihuni oleh suku terasing Halmahera. Selain suku terasing
Halmahera juga dihuni oleh para pekerja kebun yang berasal dari beberapa
wilayah/suku, diantaranya, Efi-Efi, Gamhoku, Tagalaya, Bugis, Makassar dan
lain-lain.